Menu Istimewa ... pagi ini....

Seorang  ibu biasanya lebih mengenali jenis makanan yang paling disukai anak-anaknya. Dengan memahami ini berarti kita sudah bertambah jalan dan ide untuk membuat anak-anak terbangun dengan lebih bergairah. Cara yang dapat diterapkan antara lain  dengan mendiskusikan disore hari tentang menu untuk besok pagi maupun bekal yang ingin dibawa ke sekolah. tentu tidak serta merta semua yang diminta anak harus dipenuhi, namun seorang ibu dapa menjelaskan manfaat dari beberapa jenis makanan bagi tubuh serta membuat pilihan bersama. Sehingga pilihan menu sesuai dengan minat anak hari tersebut menjadi istimewa bukan karena mahal dan sangat disukai anak saja tetapi merupakan menu yang ditunggu-tunggu.


Apabila sajian sudah siap sebelum anak terbangun sang ibu dapat merangsang anak untuk terbangun dengan cara-cara yang sifatnya mengundang si anak untuk cepat terbangun misalnya dengan membisikkan makanan yang telah direncanakan, atau membiarkan aroma makanan yang lezat tercium oleh anak-anak......




ha...ha.... selamat mencoba...






tentang BANGUN PAGI



No comments: